Laporan wartawan Tribun Padang - Rezi Azwar
TRIBUN-VIDEO.COM- Suporter Semen Padang FC hadir memberikan semangat walaupun hanya di luar Stadion Utama Sumbar, Rabu (18/9/2024).
Tim Semen Padang FC menghadapi Barito Putera di Stadion Utama Sumbar.
Baca: PSMS Medan Keok di Tangan PSKC Cimahi 1-0 di Laga Pembuka Liga 2 Indonesia, Disebut Kurang Beruntung
Baca: Jelang Arungi Liga 1 Musim 2024 di Balikpapan, PSM Makassar Gelar Latihan di Stadion Kalegowa
Diketahui tim Semen Padang FC mendapatkan sanksi menggelar laga tanpa penonton.
Walaupun bermain tanpa penonton, suporter dari Semen Padang FC hadir di luar stadion. (*)
Program: Live Update
Host: Yustina Kartika Gati
Editor Video: Ika Vidya Lestari
# penonton # Semen Padang FC # Barito Putera # Tanpa Penonton
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.