Tak Kunjung Balas Israel, Iran Malah Buka Opsi Dialog dengan AS soal Kelanjutan Program Nuklir

Editor: Panji Anggoro Putro

Reporter: Ninaagustina

Video Production: Muna Salsabila

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Di tengah panasnya isu serangan balasan ke Israel, Iran kini malah disebut membuka pintu perundingan dengan Amerika Serika (AS) soal pengembangan nuklir.

Hal tersebut disampaikan Pemimpin tertinggi Iran Ayatollah Ali Khamenei saat memberikan arahan dan "red line" bagi kepemimpinan Iran di bawah presiden baru, Masoud Pezeshkian.

Baca: Ingatkan Jangan Percaya Musuh, Pemimpin Tertinggi Iran Buka Peluang Negosiasi dengan AS soal Nuklir

Khamenei mengingatkan Pezeshkian bahwa AS merupakan musuh yang tidak bisa dipercaya bagi Teheran.

Belum diketahui pasti seberapa besar ruang yang dimiliki Presiden Pezeshkian untuk bermanuver dengan AS soal nuklir, terlebih di tengah situasi panas di Timur Tengah.

Baca: Israel Desak AS untuk Serang Iran Pakai Nuklir, IDF akan Terus Perkuat Hubungan Militer dengan AS

Pasalnya AS sudah menyatakan akan menjadi penolong Israel dalam menghadapi serangan balasan yang akan dilancarkan Iran dan Hizbullah. (*)

Baca juga berita terkait di sini

# To The Point # Israel # Amerika Serikat # Iran # perang # nuklir

Sumber: Tribun Video
   #To The Point   #Israel   #Amerika Serikat   #Iran   #perang   #nuklir
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda