Momen Manis bagi Para Pasutri di Jombang, 8 Bayi Lahir di RSUD Tepat di Hari Kemerdekaan ke-79 RI

Editor: Dyah Ayu Ambarwati

Reporter: Adila Ulfa Muna Risna

Video Production: Latif Ghufron Aula

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan Tribun Mataraman, Anggiet Puji Waluyo
TRIBUN-VIDEO.COM - Hari kemerdekaan Republik Indonesia menjadi momen manis bagi Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Jombang. Pasalnya, tepat hari ini, Sabtu (17/8/2024) lahir 8 bayi tepat momentum Hari Ulang Tahun (HUT) RI ke-79.

Baca: Upacara HUT ke-79 RI di Lautan Pasir Gunung Bromo, Sesepuh Deklarasikan Perubahan Nama 3 Spot Wisata

Sebanyak 8 bayi tersebut lahir dari sejumlah pasangan. Dimana sepasang bayi kembar berjenis kelamin laki-laki ikut lahir ke dunia. (*)

# Kelahiran Bayi # RSUD Kabupaten Jombang # HUT ke-79 RI

Sumber: Tribun Jatim
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda