Penampakan Rumah Bari Berusia 110 Tahun di Banyuasin Masih Kokoh, Peninggalan Depati Abdul Majid

Editor: Unzila AlifitriNabila

Reporter: Adila Ulfa Muna Risna

Video Production: Latif Ghufron Aula

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Laporan wartawan Tribun Sumsel - Ardiansyah
TRIBUN-VIDEO.COM - Di Kota Pangkalan tepatnya di Kecamatan Banyuasin III Kabupaten Banyuasin, masih berdiri kokoh rumah Bari yang sudah berusia 110 tahun.

Rumah ini, merupakan rumah peninggalan dari Depati Abdul Majid. Saat ini, rumah Bari yang ada di Kota Pangkalan Balai masuk dalam cagar budaya. (*)

Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda