4 Artis Wanita yang Memilih Single hingga Kepala 4, Fokus Karier hingga Menikmati Waktu Sendiri

Editor: Dyah Ayu Ambarwati

Reporter: Mei Sada Sirait

Video Production: Muna Salsabila

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Kisah asmara para selebriti senior selalu membuat penggemarnya penasaran.

Bahkan ada yang sudah memasuki kepala 4 namun belum menemukan pendamping yang cocok bagi mereka.

Berikut 4 artis wanita yang masih betah melajang di usia 30 tahun lebih:

Baca: Senyum Semringah Anies Baswedan Merespons Langkah PKS yang Deklarasikan Dirinya di Pilkada Jakarta

1. Agnez Mo

Agnez Mo masih menikmati masa lajangnya di usia 37 tahun.

Ia pernah mengatakan bahwa hubungan adalah bertemu dengan seseorang yang ingin membangun keluarga bukan hanya rasa kasih sayang.

2. Raline Shah

Karier Raline Shah semakin melejit belakangan ini.

Ia mengaku ingin fokus pada kariernya di usia 39 tahun ini.

Baca: TKW Ini Mendadak Hamil saat di Rumah Majikannya di Arab Saudi, Begini Kisahnya

3. Naysilla Mirdad

Di usia yang ke-35 ini, Naysila masih belum memiliki pendamping hidup.

Namun aktris cantik ini sedang menjalin asmara dengan seorang pebisnis dan politikus sejak 2022.

4. Luna Maya

Single karena pilihan adalah motto dari Luna Maya .

Sudah banyak lelaki yang ingin mencuri hati Luna Maya namun wanita ini tetap kekeh dengan status singlenya tersebut. (Tribun-Video.com)

# Artis Lajang # Agnez Mo # Raline Shah # Naysilla Mirdad # Luna Maya

Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda