Baru Jadi Mualaf, Seorang Pria di Papua Tengah Antar Babi ke Masjid untuk Dijadikan Hewan Kurban

Editor: bagus gema praditiya sukirman

Reporter: Kartika Adi Maharani

Video Production: Dandi Bahtiar

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Viral kisah seorang pria di Papua Tengah yang ingin berkurban di hari raya Idul Adha.

Pria tersebut malah membawa seekor babi ke masjid.

Ternyata ia baru saja memeluk agama Islam atau biasa yang disebut dengan mualaf.

Baca: Viral di Medsos hingga Trending di YouTube, Ini Trailer dan Sinopsis Catatan Harian Menantu Sinting

Diketahui momen itu diunggah oleh akun Instagram @fakta.indo pada Rabu (19/6/2024) lalu.

Dalam unggahan itu terlihat pria tersebut tak tahu soal syariat berkurban di hari raya Idul Adha.

Sementara pria lain yang diduga adalah seorang ustadz hanya bisa tersenyum.

Baca: Mengenal Situs ElaElo, Medsos Baru yang Viral karena Disebut Gantikan X jika Diblokir Kominfo

Lantas unggahan itu pun menarik perhatian netizen dan menuai banyak komentar.

Beberapa netizen mengapresiasi niat baik pria tersebut.

Mereka juga mendoakan agar ia segera mendapatkan pemahaman yang lebih baik. (*)

PENULIS: Kartika Adi Maharani
Editor Video: Dandi Bahtiar
Uploader: bagus gema praditiya sukirman

# Babi # Kurban # Viral Video # Papua

Sumber: Tribunnews.com
   #babi   #hewan kurban   #Viral Video   #Papua
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda