Sosok Dokter Ngabila Salama: Anak Aktor Rahman Yacob dan Berprestasi sejak Bangku Sekolah Dasar

Editor: Dyah Ayu Ambarwati

Reporter: Mei Sada Sirait

Video Production: Latif Ghufron Aula

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan Wartawan Warta Kota - Miftahul Munir
TRIBUN-VIDEO.COM - Dokter Ngabila Salama lahir di Jakarta 25 Oktober 1989 ini ternyata anak dari seorang aktor dan seniman bernama Abdul Rahman atau yang dikenal Rahman Yacob. 

Baca: Wabup Fakfak Resmi Serahkan SK untuk 24 PPPK Guru dan Ambil Sumpah PNS di Lingkup Pemkab Fakfak

Sejak kecil, ia mengaku didik secara keras oleh ayahnya dan harus mengutamakan pendidikan formal hingga keperguruan tinggi.

Baca: Inovasi Canggih Daerah Dipamerkan di Event Teknologi Tepat Guna Kota Bima yang Dibuka Pj Sekda NTB

Dari hasil didikan ayah dan ibunya bernama Elly Marlina Lubis, Ngabila sejak sekolah dasar (SD) hingga lulus SMA selalu dapat ranking 1.(*)

# dr Ngabila Salama # Rahman Yacob # RSUD Tamansari  

Sumber: Warta Kota
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda