Lirik 'Kini usai Sudah Segala Penantian Panjangku' Cinta Terakhir - Ari Lasso

Editor: Khaira Nova Hanugrahayu

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Berikut lirik lagu Cinta Terakhir - Ari Lasso

Sedalam samudera telah aku selami
Setinggi langit diangkasa tlah kuarungi
Sepanjang kehidupanku aku mencari
Sebentuk kelembutan hati cinta sejati

Oh kini usai sudah segala penantian panjangku
Setelah temukan dirimu duhai kekasihku
Hanya dihatimu akan kulabuhkan hidupku
Karna kaulah cinta terakhirku

Berjuta kejora terangi gelap malamku
Tetap tak seindah cahaya mata hatimu

Oh kini usai sudah segala penantian panjangku
Setelah temukan dirimu duhai kekasihku
Hanya dihatimu akan kulabuhkan hidupku
Karna kaulah cinta terakhirku

Kini usai sudah segala penantian panjangku
Setelah temukan dirimu duhai kekasihku
Hanya dihatimu akan kulabuhkan hidupku
Karna kaulah cinta terakhirku
Usai sudah segala penantian panjangku
Setelah temukan dirimu duhai kekasihku
Hanya dihatimu akan kulabuhkan hidupku
Karna kaulah cinta terakhirku

# Lagu Cinta Terakhir # Ari Lasso

Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda