Laporan wartawan Tribun Jatim, Willy Abraham
TRIBUN-VIDEO.COM - Bacawapres nomor urut 01 Muhaimin Iskandar mengaku beberapa tokoh pendukung Anies Baswedan - Muhaimin Iskandar (AMIN) digoda uang besar.
Mereka digoda agar berhenti membantu dalam kontestasi AMIN dalam Pilpres 2024.
Hal ini disampaikan pria yang akrab disapa Gus Muhaimin usai rembug akur di Desa Tanggulrejo, Kecamatan Manyar, Kabupaten Gresik.(*)
# Cak Imin # AMIN # Anies Baswedan # money politic
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.