BKSDA Kaltim Kembali Evakuasi Orang Utan Jantan di Kongbeng: Sehat dan Layak Dilepasliarkan

Editor: Unzila AlifitriNabila

Reporter: Adila Ulfa Muna Risna

Video Production: Rania Amalia Achsanty

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM- Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Kaltim mengevakuasi seekor orang utan yang bernama Alek di SP 1 Desa Sidomulyo, Kecamatan Kongbeng, Kabupaten Kutai Timur.

Usai dievakuasi, orang utan tersebut kemudian diperiksa oleh tim medis dengan hasil pemeriksaan bahwa orang utan itu dalam keadaan sehat.

Selain itu, orang utan yang telah diperiksa juga disimpulkan layak dilepasliarkan.(*)

# BKSDA # Kutai Timur # orang utan

Sumber: Tribunnews.com
   #BKSDA   #Kutai Timur   #Orang Utan
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda