Ambulans Milik Puskesmas Bintang Aceh Tengah Dibawa Kabur ODGJ, Sempat Bersitegang dengan Petugas

Editor: Restu Riyawan

Reporter: Mei Sada Sirait

Video Production: Abdul Salim Maula Safari Thoyyib

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Laporan Wartawan Tribun Gayo Romadani

TRIBUN-VIDEO.COM - Sebuah mobil Ambulans jenis APV dengan nomor Polisi BL 9072 GB milik Puskesmas Kecamatan Bintang dibawa kabur oleh seorang pasien diduga Gangguan Jiwa (ODGJ) pada, Rabu (6/9/2023), sekitar pukul 22.00 WIB.

Kejadian ini dibenarkan oleh Kepala Dinas Kesehatan Aceh Tengah, dr Yunasri M Kes kepada Tribungayo.com yang dikonfirmasi pada, Kamis (7/9/2023).

Baca: Penumpang LRT Jabodebek Tembus 50 Ribu di Akhir Pekan, Dirut KAI Minta Tambah Trainset

Baca: Polri Bantah Ada Bayi Meninggal Imbas Kerusuhan Rempang, Pastikan Situasi Kini Kondusif

Menurut Yunasri, mulanya kejadian ODGJ bawa kabur mobil Ambulans Puskesmas Bintang tersebut terjadi sekira pukul 20.30 WIB.(*)

# Dinas Kesehatan   # ambulans # ODGJ # Aceh Tengah

Sumber: Tribunnews.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda