Tukang Bangunan Ini Kini Jadi Penyanyi Rock Legendaris, Dulu Putus Sekolah dan Hidup Susah

Editor: Wening Cahya Mahardika

Video Production: Difa Isnaeni Azizah

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Hidup di sebuah keluarga miskin membuatnya tak gengsi untuk bekerja menjadi tukang bangunan.

Dia adalah Ozzy Osbourne, vokalis grup musik heavy metal Black Sabbath yang terkenal pada tahun 1970-an.

Karir bermusiknya diawali saat dirinya bergabung dengan band itu pada tahun 1967.

Baca: TAK Terlalu Cantik, Mantan SPG Beruntung Dinikahi Pangeran Belgia, Ternyata Ini yang Buat Istimewa

Selama periode itu dia mendapatkan julukan "Prince of Darkness".

Band ini sangat berpengaruh pada perkembangan musik heavy metal dunia pada kala itu.

Baca: Kalau Nanti Menyesal Ari Wibowo Mau Rujuk tapi Bebaskan Inge Anugrah Cari Pasangan Lain Dulu

Dirinya terlibat masalah alkohol dan obat-obatan hingga dikeluarkan dari band pada tahun 1979.

Alih-alih hancur, karirnya justru semakin melejit ketika dirinya bersolo karir dan merilis 13 album fenomenal.

(TribunStyle.com/Delta)

Baca selengkapnya disini

 

# Tukang bangunan # penyanyi # Legendaris # rock # putus sekolah # hidup susah # Black Sabbath # vokalis # heavy metal # Ozzy Osbourne

Sumber: TribunStyle.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda