Sosok Food Vlogger Nando, Sebut Kota Palembang Super Miskin, Tuai Kecaman Langsung Ciut Minta Maaf

Editor: Danang Risdinato

Video Production: Difa Isnaeni Azizah

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Viral sosok food vlogger Nando Chen di social media lantaran menyebut Palembang adalah kota super miskin.

Pria berkaca mata ini pun memberikan pesan kepada followersnya agar tak perlu takut untuk merantau.

Dia mengeluhkan di Palembang pernah bekerja lembur tanpa dibayar.

Baca: Sempat Garang dan Hina Adat Dayak, Pesulap Merah Ciut & Minta Maaf saat Disidang, Jalani Hukum Adat

Baca: Bima Yudho Sebut Megawati Janda, Tuai Sorotan Warganet Sebut Kelewat Batas hingga Lupa Diri!

Tak butuh lama, kemudian muncul video Nando Chen minta maaf.

Nando mengaku bersalah dan tak berniat menyinggung masyarakat Palembang.

Dia sadar sudah ceroboh dan kebablasan karena videonya yang banyak menuai kecaman.

(Tribun-video.com/Delta)

Baca terkait lainnya di sini

Sumber: TribunStyle.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda