TRIBUN-VIDEO.COM - Polisi mengungkap fakta terkait remaja kubur pacar di Tanah Datar, Sumatera Barat.
Kasat Reskrim Polres Padang Panjang, Iptu Istiqlal mengatakan bahwa keduanya berkenalan melalui sosial media.
Hal itu disampaikan oleh Iptu Istiqlal, Minggu (19/3/2023).
Korban YS (14) dan pelaku AJ (17) berkenalan melalui Instagram sekitar lima bulan lalu.
Baca: Rekonstruksi Pembunuhan Sadis Gadis oleh Pacar di Singgalang, Kepala Dipukul hingga Dikubur di Dapur
Baca: Terungkap Fakta Pembunuhan Mutilasi di Bogor, Jasad Disembunyikan di Koper hingga Dibuang ke Sungai
Kemudian pada bulan Februari, korban dibawa kabur dari Padang ke Tanah Datar.
Awalnya, korban dibawa ke rumah orangtua AJ, namun orangtua AJ menyuruh pelaku untuk membawa pulang korban ke Padang.
Pelaku kemudian merudapaksa di sebuah rumah kosong dan membunuh korban.
Pelaku membunuh korban karena takut korban hamil. (Tribun-Video.com/Kompas.com)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Berawal dari Kenalan di Medsos, Siswi SMP di Padang Dibawa Kabur, Disetubuhi Lalu Dibunuh"
Host: Umi Wakhidah
Vp : Dedhi Ajib
# korban # hamil # dirudapaksa # pria # Bunuh # Kubur # pacar
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.