ASA Indonesia Luncurkan Aplikasi CEK PEMILU 2024, Mudahkam Track Record dan Reputasi Calon Peserta

Editor: Aprilia Saraswati

Reporter: Rima Anggi Pratiwi

Video Production: Ika Vidya Lestari

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Lembaga ASA Indonesia meluncurkan aplikasi Cek Pemilu 2024.

Sesuai dengan namanya, aplikasi tersebut dibuat untuk menampilkan informasi mengenai para calon peserta Pemilu, baik Pilpres maupun Pileg.

Baca: Musra Indonesia ke-10 Digelar di NTT, Mayoritas Masyarakat Ingin Jokowi Kembali Maju Pilpres 2024

Baca: Puan Maharani Ungkap PDIP Miliki Sosok Capres untuk Pilpres 2024, akan Dideklarasikan Secepatnya

Menurut Founder ASA Indonesia, Abraham Samad, aplikasi ini dapat menjadi alat deteksi awal mengenai track record dan reputasi dari para calon peserta. (*)

# Pemilu 2024 # Abraham Samad # Pilpres  

Sumber: Tribunnews.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda