TRIBUN-VIDEO.COM - Tribunners, di Lampung ada banyak destinasi wisata menarik.
Satu di antaranya ada Pantai Kerang Mas, di pesisir timur Pulau Sumatera.
Lokasi tepatnya, Pantai Kerang Mas ada di Desa Muara Gading Mas, Kecamatan Labuhan Maringgai Kabupaten Lampung Timur.
Spot wisata pantai ini, cukup nyaman untuk pengunjung yang datang untuk menikmati panorama laut.
Pantai Kerang Mas juga sangat populer, tak heran tempat ini selalu ramai dikunjungi wisatawan. (*)
Baca: Jalan Poros Menuju Wisata Mampie Tak Layak, Berlubang dan Berlumpur Bak Kubangan Kerbau
Baca: Festival Teluk Jailolo 2022 Resmi Dibuka Sandiaga Uno, Bupati James Uang akan Tata Ulang Pariwisata
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.