Tantangan Jadi Musisi Bagi Personil Band James Benjamin, Sempat Bosan hingga Sulit Bagi Waktu

Editor: Dimas HayyuAsa

Video Production: Dharma Aji Yudhaningrat

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Setiap personil James Benjamin mengungkapkan tantangan sebagai musisi.

Vokalis Taufan Bara sempat merasa bosan bermain grup musik hingga bertemu Nicolaus Ade.

Sebagai bassist baru James Benjamin.

"Saya melihat video aksi panggung James Benjamin, dan merasa memiliki kesamaan passion," ungkap Nicolaus Ade.

Selain itu terdapat tantangan dalam menjaga konsistensi.

Hal itu menjadi motivasi untuk tetap berkarya.

Mereka mengaku bangga dapat bermain musik secara bersama.

Simak selengkapnya pada video di atas. (Tribun-Video.com/Dharma Aji)

Baca: Harapan James Benjamin dari Album Black Woman, Ingin Diterima Pendengar dan Musik Rock Tetap Eksis

Baca: James Benjamin Rilis Album Black Woman, Berisi Tentang Lagu Bucin dengan Gaya Musik Rock

# musisi # James Benjamin # Grup Musik # bosan  

Sumber: Tribun Video
   #musisi   #James Benjamin   #grup musik   #bosan
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda