TRIBUN-VIDEO.COM - Ardi Rizal, bocah yang sempat dikenal karena sanggup menghabiskan 40 batang rokok dalam sehari saat masih berusia 2 tahun.
"Dulu ia akan marah jika tidak diberi rokok. Ia akan merasa kesakitan dan pusing," kata ibu Ardi, Diane pada 2010.
Kini bocah yang berasal dari sebuah desa di Sumatera tersebut sudah berusia 9 tahun.
<iframe src="https://www.facebook.com/plugins/post.php?href=https://www.facebook.com/videotribunnews/posts/1957912371144063&width=500" width="500" height="501" scrolling="no" frameborder="0"></iframe>Gaya hidupnya pun sudah berubah menjadi lebih sehat setelah direhabilitasi.
Dilansir ntd.tv, kehidupan Ardi mulai berubah setelah ditangani oleh Kak Seto menggunakan terapi permainan.
Melalui terapi tersebut, Ardi sedikit demi sedikit mulai meninggalkan rokok.
Kini ia lebih terlihat sehat dan lebih bahagia.
Simak videonya di atas! (*)
<iframe src="https://www.youtube.com/embed/EQ6mcZx7f4k" width="830" height="467" frameborder="0"></iframe>
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.