TRIBUN-VIDEO.COM - Pemerintah Desa Tepian Batang, Kecamatan Tanah Grogot, Kabupaten Paser, Kalimantan Timur mendirikan dapur umum untuk para warga yang menjalani isoman.
Warga yang menjalani isoman mendapat jatah makan sebanyak tiga kali dalam sehari.
Disebutkan sekali memasak, petugas dapur umum dapat menghabiskan puluhan kilogram beras dan juga lauk pauk.
Keberadaan dapur umum ini pun cukup membantu warga setempat yang menjalani isoman. (*)
# LIVE UPDATE # Covid-19 # Kabupaten Paser # isoman # isolasi mandiri
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.