Dampak Negatif Obesitas, Waspada Adanya Gangguan Kesehatan Ini

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Video lengkapnya: https://youtu.be/zxf7GV9z9Us

TRIBUN-VIDEO.COM - Obesitas adalah kondisi kronis akibat penumpukan lemak dalam tubuh yang sangat tinggi.

Obesitas terjadi karena asupan kalori yang lebih banyak dibanding aktivitas membakar kalori, sehingga kalori yang berlebih menumpuk dalam bentuk lemak.

Apabila kondisi tersebut terjadi dalam waktu yang lama, maka akan menambah berat badan hingga mengalami obesitas.

Penumpukan lemak tubuh ini meningkatkan risiko terjadinya gangguan kesehatan serius, seperti penyakit jantung, diabetes, atau hipertensi.

Obesitas juga dapat menyebabkan gangguan kualitas hidup dan masalah psikologi, seperti kurang percaya diri hingga depresi.(*)

Baca: Dampak Negatif Obesitas, Begini Menurut Ahli Gizi

Baca: Khasiat Bunga Rosella bagi Kesehatan, Mencegah Penyakit Jantung hingga Risiko Obesitas

Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda