Ini Penyebab Utama Penyakit Demam Berdarah, serta Proses Penyebarannya

Editor: fajri digit sholikhawan

Reporter: Ignatius Agustha Kurniawan

Video Production: Ignatius Agustha Kurniawan

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

LIHAT VIDEO SELENGKAPNYA DI LINK INI

TRIBUN-VIDEO.COM - DBD atau demam berdarah dengue adalah penyakit yang disebabkan oleh salah satu dari empat virus dengue.

Demam berdarah merupakan penyakit yang mudah menular.

Sarana penularan demam berdarah berasal dari gigitan nyamuk Aedes aegypti dan Aedes albocpictus.

Selengkapnya simak video di atas ya.(*)

Baca: Begini Tanda, Gejala, dan Pemeriksaan Awal Demam Berdarah

Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda